Friday, March 23, 2012

Agra Bareksa (a DJARUM Group)


Agra Bareksa merupakan perusahaan yang berkembang pesat di bidang Pembangunan dan Pengelolaan Hutan Tanaman Industri (HTI) dan tergabung dalam DJARUM Group. Perusahaan menerapkan Best Practice dan tanggung jawab sosial maupun lingkungan secara berkesinambungan dalam mengelola lahan konsesi seluas 370.000 ha yang terus meningkat di Kalimantan Timur dan Kalimantan Barat. Kami mengajak profesional muda yang menyukai tantangan dan memiliki komitmen tinggi untuk bergabung bersama perusahaan kami dalam area berikut ini:
1. INFRASTRUCTURE DEPARTMENT ( Code : INF )
2. PLANNING REGIONAL & OPERATIONAL DEPARTMENT ( Code : PLAN )
3. HARVESTING DEPARTMENT ( Code : HVS )
4. NURSERY DEPARTMENT ( Code : NUR )
5. CORPORATE COMMUNICATION DEPARTMENT ( Code : CORCOM )
6. COMMUNITY DEVELOPMENT DEPARTMENT ( Code : COMDEV )
7. PLANTATION DEPARTMENT ( Code : PLANT )
8. RESEARCH & DEVELOPMENT DEPARTMENT ( Code : R & D )
9. QUALITY HEALTH & SAFETY ENVIRONMENT DEPARTMENT ( Code : QHSE )
10. HUMAN RESOURCE DEPARTMENT ( Code : HRD )
11. PROCUREMENT & LOGISTICS DEPARTMENT  ( Code : PROC & LOG )
12. GENERAL SERVICES DEPARTMENT ( Code : GS )
13. FINANCE & ACCOUNTING DEPARTMENT ( Code : FA )
14. INTERNAL AUDIT DEPARTMENT ( Code : IA )
15. LEGAL & LICENCE DEPARTMENT ( Code : LEGAL )
16. SALES & MARKETING DEPARTMENT ( Code : SALES )
17. TATA USAHA DEPARTMENT ( Code : TU )
Persyaratan Umum:
1. Pendidikan minimal D3/S1 (Terbuka untuk lulusan SMK berpengalaman)
2. Bersedia ditempakan / dinas di Kalimantan (terutama Base Camp hutan) serta bersedia dipindahkan ke lokasi lainnya
3. Lebih disukai pengalaman kerja di bidang yang sama (diutamakan di bidang Hutan Tanaman Industri)
a) Level Staff                       : pengalaman kerja min 2 tahun (terbuka untuk
freshgraduate)
b) Level Supervisor/Officer   : pengalaman kerja min 3 tahun
c) Level Superintendent       : pengalaman kerja min 5 tahun
d) Level Manager                  : pengalaman kerja min 7 tahun
4. Usia sebagai berikut :
a) Level Staff ( S )                           : maks 27 tahun
b) Level Supervisor/ Officer ( SPV )  : maks 30 tahun
c) Level Superintendent (SPT )        : maks 35 tahun
d) Level Manager ( M)                      : maks 40 tahun
5. Memiliki kualifikasi standar yang wajib dimiliki untuk posisi yang dilamar
6. Sehat jasmani dan rohani
7. Mampu menyesuaikan diri serta bekerja dengan tekanan waktu, memiliki motivasi kerja yang baik, insiatif, dan mampu bekerja secara individual maupun dalam team
Bagi Anda yang memenuhi kualifikasi di atas, Untuk Apply Klik di sini
Sebelum 28 Maret 2012
Bagi yang lulus seleksi administrasi, akan diundang menghadiri  :
Campus Recruitment di UGM  pada tanggal : 2-5 April 2012
HANYA KANDIDAT YANG MEMENUHI SYARAT YANG AKAN DIPROSES

No comments: